Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Pengertian, Sejarah, Fungsi, dan Jenis Weblog

TENTANG WEBLOG (BLOG) 1.      Pengertian Weblog Blog  merupakan singkatan dari web log yaitu bentuk  aplikasi web   yang berbentuk tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai  posting ) pada sebuah halaman web. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urutan terbalik (isi terbaru dahulu sebelum diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. 2.       Sejarah Weblog Media blog  pertama kali  dipopulerkan oleh  Blogger.com , yang dimiliki oleh  Pyra Labs  sebelum akhirnya diakuisisi oleh  Google   pada akhir tahun 2002. Semenjak itu, banyak terdapat aplikasi-aplikasi yang bersifat  sumber terbuka  yang diperuntukkan kepada perkembangan para  penulis blog  tersebut. 3.        Fungsi Weblog ·         sebagai buku harian ·         Sebagai titik pusat untuk melakukan kerjasama dalam menulis, berdiskusi, belajar ataupun bereksplorasi. ·         Menceritakan tentang sekilas info. ·         Menginformasikan tentang sekumpulan  link  yang bermanfaat. ·